Teori dalam Ilmu Sosial

Pengertian teori dalam ilmu sosial adalah model atau kerangka pikiran yang menjelaskan fenomena alami atau fenomena sosial tertentu. Fenomena tersebut dirumuskan, dikembangkan, dan dievaluasi menurut metode ilmiah. Dalam istilah ilmiah, teori itu benar-benar sebuah hipotesis yang telah terbukti kebenarannya sesuai dengan fakta-fakta dan yang memiliki kualitas prediktif. Suatu...