human capital

Mengenal Human Capital beserta Skill yang Harus Dimiliki

Untuk menunjang operasional perusahaan, maka dibutuhkan keberadaan sumber daya manusia atau human resource. Namun tidak semua perusahaan memahami pentingnya sumber daya manusia yang harus dijaga, sehingga tak sedikit dari mereka yang mudah mengganti karyawan baru dan abai terhadap karyawan yang ada. Padahal sumber daya manusia...
Teori Dasar Akuntansi

Teori Dasar Akuntansi

Teori akuntansi berisi keseluruhan analisis dan komponennya yang menjadi sumber acuan untuk menjelaskan dan memprediksi gejala atau peristiwa dalam akuntansi. Teori akuntansi merupakan seperangkat konsep, definisi dan proposisi yang saling berkaitan secara sistematis yang diajukan untuk menjelaskan dan memprediksi fenomena atau fakta. Teori akuntansi akan merupakan...

Contoh Kasus Take Over Kredit Rumah

Bapak Anto memiliki rumah dengan cara membeli menggunakan fasilitas pinjaman uang yang diberikan oleh pihak perbankan yaitu Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Setelah menempati dan mencicil angsuran KPR selama 5 tahun, Pak Anto pindah tugas ke daerah lain sehingga rumah tersebut akan dijual. Namun sisa nilai pokok pinjaman KPR...

Contoh Kasus Menyusun Strategi Usaha Home Industry

Contoh Kasus Menyusun Strategi Usaha Home Industry Pak Badu ingin menambah penghasilan sampingan dari pekerjaan utamanya yaitu membuka jasa peralatan pesta. Jasa peralatan pesta Pak Badu sering disewa untuk acara seminar dan ulang tahun. Kebetulan anak pertamanya yang sudah beranjak besar sangat gemar makan brownies, cake yang makin ngetop...

Peredaran Uang Pecahan Rupiah Di Indonesia

Peredaran uang pecahan tunai di Indonesia tidak terlepas dari Bank Indonesia sebagai bank sirkulasi yang mempunyai otoritas moneter untuk melakukan kegiatan mengelola dan mengedarkan jenis uang mulai dari perencanaan, pengadaan dan pencetakan uang sampai dengan penarikan uang dari peredaran sesuai dengan amanat UU No.23 tahun 1999 tentang...

Pengertian Asuransi Dan Manfaatnya

Pengertian asuransi adalah suatu transaksi pertanggungan finansial dengan melibatkan dua pihak yaitu penanggung dan tertanggung, dimana penanggung akan memberikan perlindungan atau proteksi atas kerugian finansial tertanggung (nasabah) yang disebabkan oleh peristiwa yang tidak terduga. Penanggung menjamin pihak tertanggung untuk mendapatkan penggantian terhadap suatu kerugian yang mungkin akan dideritanya, sebagai timbal baliknya tertanggung di...

Pengertian Sumber Daya Manusia

Pengertian Sumber Daya Manusia (SDM) adalah individu produktif yang bekerja sebagai penggerak suatu organisasi, baik itu di dalam institusi maupun perusahaan yang memiliki fungsi sebagai aset sehingga harus dilatih dan dikembangkan kemampuannya. Pengertian sumber daya manusia makro secara umum terdiri dari dua yaitu SDM makro yaitu jumlah penduduk dalam usia...

Pengertian Pegadaian dan Perkembangannya

Pengertian Pegadaian adalah salah satu bentuk lembaga keuangan bukan bank di Indonesia yang mempunyai kegiatan membiayai kebutuhan masyarakat, baik itu bersifat produktif maupun konsumtif dengan menggunakan hukum gadai. Dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata pasal 1150, gadai adalah suatu hak yang diperoleh pihak yang mempunyai piutang (pegadaian) atas...