Pembelajaran Bahasa Inggris Terpadu

Pembelajaran Bahasa Inggris Terpadu Di Sekolah

Bahasa Inggris merupakan salah satu bahasa yang perlu dipelajari karena sebagai salah satu bahasa internasional yang memainkan peranan penting untuk berkomunikasi dengan dunia luar khususnya dalam menyerap ilmu pengetahuan dan teknologi. Pembelajaran Bahasa Inggris Terpadu Salah satu aspek yang perlu dikuasai oleh siswa adalah kemampuan...
Perbedaan TOEFL dan IELTS

Inilah Perbedaan TOEFL dan IELTS

Sebagai bahasa Internasional, bahasa Inggris memiliki standar tes untuk menguji kemampuan bahasa Inggris seseorang terutama bagi yang akan melanjutkan pendidikan atau bekerja ke negara yang menggunakan bahasa Inggris. Tes tersebut bisa berupa TOEFL (Test of English as Foreign Language) ataupun IELTS (International English Language Testing System). Perbedaan...

Pertimbangan Penting dalam Memilih Lembaga Penyedia Kelas Bahasa Inggris Online

Cukup banyak diantara masyarakat yang ingin mengikuti kursus bahasa inggris, namun karena kesibukan pekerjaan atau sejenisnya maka tidak bisa jika harus mengikuti kelas atau kursus secara langsung. Sehingga kemudian banyak diantaranya yang memilih mendaftar pada kursus online bahasa inggris. Di era teknologi seperti sekarang ini...